Kapolda Sumut Pimpin Sertijab Dir Reskrimum, Dir Resnarkoba dan Pelantikan Dir Reskrimsus

Rab, 29 Mar 2023 02:07:41am Dilihat 224 kali author newstipi
poldasu 1

News7tipikorindonesia.com. Medan – Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Drs RZ Panca Putra S, MSi. pimpin serah terima jabatan Dir Reskrimum dan Dir Resnarkoba serta Pelantikan Dir Reskrimsus yang bertempat di aula Tribrata Mapoldasu, Senin (27/03/2023) sore.

Adapun pejabat yang di serah terimakan jabatannya Dir Reskrimum yang dulunya dijabat oleh Kombes Pol Tatan Dirsan Atmaja S.IK., diserahkan kepada Kombes Pol Sumariyono SH.,S.IK., MH, sebelum nya dari analisi kebijakan madya NBC interpol Divhubinter Polri dan selanjutnya Kombes Tatan menempati jabatan baru sebagai analis kebijakan madya Pidum Bareskrim Polri dalam rangka pendidikan Sespimti Polri Dik reg ke 32 TA 2023, kemudian Dir Resnarkoba dari pejabat lama Kombes Pol Cornelius Wisnu Aji Pamungkas S.I.K diserahkan kepada pejabat baru Kombes Pol Temmy Mandagi S.I.K., M.H yang sebelumnya sebagai analis kebijakan madya bidang Jemengar Asrena Polri dan selanjutnya Kombes Pol Cornelius Wisnu Aji menempati pos yang baru sebagai Kasubdit V Dittipidnarkoba Bareskrim Polri, serta melantik Kombes Pol Teddy Jhon Sahala Marbun S.H., M.Hum menjadi Dir Reskrimsus Polda Sumut yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubdit II Dittipiter Bareskrim Polri.

Adapun Skep Mutasi para pejabat di lingkungan Polda Sumut tertuang dalam Skep Kapolri ST/498/II/ KEP/ 2022. Tgl. 26 Februari 2023 dan ST /2775/XII/KEP/2022, tgl. 23 Desember 2022. Acara Sertijab di pimpin langsung oleh Kapolda Sumut Irjen Pol Drs. R.Z., Panca Putra S., M.Si, Wakapoldasu Brigjen Pol Jawari S.H., M.H. Irwasda Polda Sumut Kombes Pol Armia Fahmi para PJU saat dan perwakilan Kapolres/ta sejajaran Polda Sumut.

Kapolda Sumut, Irjen Pol Drs RZ Panca Putra S MSi, dalam arahannya pada sertijab tersebut mengatakan bahwa mutasi adalah hal yang biasa di tubuh Polri.

“Mutasi adalah hal yang biasa di tubuh Polri dan untuk meningkatkan kinerja satuan dalam hal sebagai pelayan, pengayom dan pelindung masyarakat,” terang Panca.

Lebih lanjut kapoldasu mengatakan, semua hal positif yang dilakukan itu bertujuan guna meningkatkan kualitas pelayanan publik, dengan harapan mampu meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap institusi Polri.

“Tentunya saya terimakasih apa yang telah pejabat lama torehkan khususnya bagi Polda Sumut, dan saya harap pejabat yang baru bisa pertahankan dan tentu harapannya dijaga dan ditingkatkan,” ujar Panca. (Hamijat)

Baja Juga

News Feed

MARKAS ANAK CABANG (MAC) LASKAR MERAH PUTIH PERJUANGAN (LMPP) KECAMATAN MEDAN AMPLAS BANGUN SOLIDARITAS PENGURUS LAKSANAKAN PROGRAM KERJA

Sab, 11 Jan 2025 04:22:00am

News7tipikorindonesia.com. Medan – Dengan diterimanya Surat Keputusan (SK)  Markas Anak Cabang (MAC) Laskar Merah Putih Perjuangan (LMPP)...

Grand Opening Cafe MARI. Misop Kampung Dengan Sensasi Rasa, Menjadi Menu Andalan

Kam, 9 Jan 2025 04:03:42pm

News7tipikorindonesia.com. Batang Kuis - Mari Irawan  secara resmi membuka Grand Opening Cafe MARI miliknya, yang berlokasi di Jalan Muspika,...

Raker Laskar Merah Putih Perjuangan (LMPP) Kota Medan 2025, Hasilkan 9 Rekomendasi

Ming, 5 Jan 2025 08:38:43am

News7tipikorindonesia.com. Medan - Rapat kerja (Raker)  Laskar Merah Putih Perjuangan (LMPP) Kota Medan, Tahun 2025 hasilkan 9 rekomendasi....

Ombudsman: Proses Pemilihan Kepling di Medan Harus Diawasi Ketat

Ming, 5 Jan 2025 08:26:10am

News7tipikorindonesia.com.Medan- Ombudsman RI Perwakilan Sumatera Utara (Sumut) meminta Wali Kota Medan Bobby Afif Nasution agar memperkuat peran...

INDRA KESUMA PIMPIN RAPAT KONSOLIDASI LMPP KOTA MEDAN

Sab, 28 Des 2024 05:10:14am

News7tipikorindonesia.com.Medan - Indra Kesuma pimpin rapat akbar konsolidasi Laskar Merah Putih Perjuangan (LMPP) Kota Medan. Rapat di gelar di Aula...

Reuni SMA Al-Ittihadiyah Mamiyai Medan Setelah 37 Tahun Tak Bertemu

Rab, 18 Des 2024 01:13:02pm

News7tipikorindonesia.com. Medan - Alumni angkatan tahun 1987 SMA  Al-Ittihadiyah Mamiyai Kota Medan Provinsi Sumatera Utara (Sumut) mengadakan...

Kades Sukaluwe Bangun Purba, Klarifikasi Tudingan Tidak Transparan Penggunaan Dana Desa Tahun 2022 – 2023

Jum, 8 Nov 2024 05:12:18am

News7tipikorindonesia.com. Bangun Purba - Kepala Desa Sukaluwe Kecamatan Bangun Purba Kabupaten Deli Serdang  Sumatera Utara, memberikan klarifikasi...

Kepala Desa Bangun Purba Tengah, Klarifikasi Tudingan Korupsi Dana ADD

Jum, 8 Nov 2024 04:48:15am

News7tipikorindonesia.com. Bangun Purba  – Kepala Desa Bangun Purba Tengah Heri Suwardi, membantah adanya dugaan dirinya telah melakukan korupsi...

Ratusan Warga Batang Kuis Temu Ramah, Dengan Asri Ludin Tambunan Cabup Deli Serdang

Kam, 24 Okt 2024 12:24:24am

News7tipikorindonesia.com. Batang Kuis – Masyarakat Kec. Batang Kuis  menggelar acara temu ramah, dengan Asri Ludin Tambunan  Calon Bupati  Deli...

Pemilik Bangunan Lantai II di Batang Kuis Klarifikasi Izin Bangunan

Sen, 14 Okt 2024 06:54:14am

News7tipikorindonesia.com. Batang Kuis –FI Pemilik bangunan dua lantai yang dituding membangun tanpa menggunakan Izin Mendirikan Bangunan...

logo TV online png

Sorry, we couldn't find any posts. Please try a different search.

banner-corrupt
banner-hitam

Berita Terbaru

Pendidikan Terbaru

NETWORKING

Edukasi

banner-tipikor1212
banner-hitam

Pengunjung

User sedang online: 0
Pengunjung hari ini: 4
Kemarin: 0
Jumlah pengunjung: 73,146